Pages

Friday, August 24, 2018

7 Trik Kembali Semangat Berolahraga

Mengajak teman untuk latihan bersama dapat menambah semangat Anda dan menghilangkan perasaan tertekan. Sehingga suasana hati akan menjadi lebih baik.

4. Cobalah latihan interval intensitas tinggi

Latihan ini berlangsung selama 10-30 menit sekali atau dua kali dalam seminggu. Yang terdiri dari latihan aerobik intensitas rendah seperti berjalan dan dilanjutkan dengan latihan intensitas tinggi seperti berjalan cepat.

5. Rencanakan dengan baik

Pasang alarm dan tata pakaian olahraga Anda dekat tempat tidur. Cara ini membuat Anda bisa lebih siap untuk berlatih.

6. Coba aktivitas baru

Bisa jadi Anda bosan melakukan olahraga yang itu-itu saja. Cobalah aktivtas olahraga baru yang menarik bagi Anda.

7. Bersama pelatih

Jika perlu mintalah bantuan dari seorang pelatih. Sama seperti seorang teman, pelatih dapat membantu mendukung semangat Anda. 

Penulis : Nita Utami

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini, Kabar Harian Terbaru Terkini Indonesia - Liputan6.com https://ift.tt/2MtxN5G

No comments:

Post a Comment